Pengajuan judul skripsi mahasiswa prodi peternakan wajib mengikuti form borang penelitian yang dapat di download pada file dibawah ini. Selanjutnya borang yang sudah terisi lengkap dapat dikirim melalui E-mail Komisi sarjana prodi peternakan ( komisisarjanapt@mercubuana-yogya.ac.id ). Adapun format nama filenya adalah NAMA_NIM_BIDANG PENELITIAN contoh ARIF_21021035_TEKNOLOGI HASIL TERNAK.